Website ini sengaja saya buat untuk berbagi ilmu dengan teman-teman semua dan untuk mengingat kembali apa yang telah saya pelajari. Semoga website ini dapat bermanfaat untuk diri saya sendiri maupun teman-teman yang sudah berkunjung ke website saya selamat datang di website HadiKurniawan, bagi anda yang ingin berbagi atau mempublikasikan artikel di website ini, bisa kirimkan melalui fitur submit link yang terletak disudut bawah kanan pada website ini. terimakasih atas kunjungannya
Home » » Membuat Operasi Ubah data dan Hapus data

Membuat Operasi Ubah data dan Hapus data

Written By Unknown on Senin, 03 Desember 2012 | 11.10

Tulisan ini merupakan tulisan lanjutan dari tulisan saya yang sebelumnya berjudul Membuat operasi tambah data , Operasi ubah data digunakan untuk mengubah data yang sudah ada, seandainya kita salah dalam meninputkan data, maka dengan adanya fungsi ubah data ini, kita dapat memperbaiki kesalahan tersebut ataupn kita bisa menghapusnya jika tidak digunakan lagi dengan menggunakan fungsi hapus.





Dari gambar diatas sudah terdapat tampilan untuk "ubah" dan "hapus" data, hanya saja belum dapat diklik atau digunakan, karena disana hanya berupa tampilan saja dan kita belum membuat fungsinya......  untuk itulah kita pertama2 membuat fungsu ubah data,  
Disini saya tidak akan menjelaskan lagi tools apa yang digunakan, karena sebelumnya sudah saya jelaskan.. 
Oke sekarang buka notepad++ anda, dan ketikkan skrip berikut ini:


Simpan dengan nama ubah_data.php
sekarang coba anda klik "ubah"  dimenu awal tadi... maka akan tampil seperti ini

Nah hanya saja anda masih belum bisa mengubah data tersebut,
karena kita belum membuat skrip untuk mengubahnya, skrip yang baru saja kita buat tadi
berfungsi untuk memanggil data yang akan kita ubah saja....
sekarang buka kembali notepad++ anda,
lalu ketikkan skrip berikut ini:


lalu simpan dengan nama proses_ubah_data.php

sekarang coba anda ubah data yang menurut anda salah, misalnya saya akan mengubah username=hadi kurniawan menjadi hadi-cyber,  remark=hosting menjadi ddos...


sekarang anda klik Ubah, maka jika semua benar akan tampil seperti ini


Dapat kita lihat username yang awalnya hadi kurniawan dan remark hosting berubah menjadi hadi cyber dan ddos  :)

fungsi ubah data sekarang sudah dapat digunakan,
sekarang kita membuat fungsi hapus data...

buka kembali notepad++ anda,
lalu ketikkan skrip berikut:


Setelah itu save dengan nama proses_hapus_data.php

Lalu anda buka lagi tampil.php tadi,  lalu coba anda klik hapus pada bagian username hadi cyber tadi, jika semua berjalan dengan benar, maka akan tampil seperti gambar dbawah ini


Dapat kita lihat data sebelmnya yang username hadi cyber sekarang sudah tidak ada lagi kan :D  ...

oke  semoga andapun bisa :) ,,
jika anda masih bingung silakan kommnt atau contact fb saya :)
Share this article :

+ komentar + 1 komentar

4 Desember 2012 pukul 14.02

Wah artikel yang Cukup Bagus nih..
Izin Download Ilmunya ya gan..
#Blogwalking

Posting Komentar

Semua Artikel Diblog ini boleh disebarluaskan,
asal mencantumkan sumbernya.

Terima kasih atas kunjungannya
Semoga artikel dblog ini bisa bermanfaat buat kita semua.
mohon kritik dan sarannya.
salam kenal dan salam Blogger Indonesia

 
Copyright © 2013. Catatan Hadi - All Rights Reserved
www.hadikurniawan.com